Pakaian hitam tampaknya memang disukai para lelaki maupun wanita. Berbicara tentang fashion semua busana yang berwarna hitam sering dipilih dan menjadi warna favorit bagi kalangan semua orang. Banyak dari mereka hampir pakaian nya yang ada di lemari Pasti ada yang berwarna hitam. Bahkan jika orang yang mencintai atau menjadi warna favorit hampir semua pakaian berwarna hitam dan semua menjadi Berpenampilan Serba Hitam. Semua orang memang beda-beda dalam memilih Fashion pakaian baik warna maupun gaya. Namun untuk meningkatkan rasa percaya diri Fashion menjadi yang utama untuk kepribadian diri seseorang. Bahkan dari mereka ada yang bertujuan fashion adalah yang utama untuk menarik lawan jenis. Jadi fashion ini sangat penting.
Bagaimana Cara Berpenampilan Serba Hitam Yang Terbaik
Bagi kalian laki-laki maupun wanita bisa menggabungkan gaya ini untuk berfashion gaya kalian. Bisa kalian aplikasikan dengan denim warna apa saja asalkan menurut kalian pantas dan elegan karna dengan kaos hitam yang dipasangkan dengan jaket apapun warnanya akan cocok. Kalian harus mengerti keadaan kulit kalian untuk menyelaraskan warna jaket denim kalian.
Bagi kalian yang suka menutup keadaan rambut kalia , bisa mengaplikasikan dengan penutup baik topi atau kerudung. Pilihlah warna hitam dan pasangkan dengan bawahan yang selaras. Hal itu akan cocok dengan keadaan yang kalian pakai dan terlihat elegan. Jika wanita menggunakan kerudung hitam bawahan boleh cerah asal pantas dan menarik. Jika lelaki menggunakan topi gunakanla jaket atau kaos biasa yang pantas, jangan menggunakan batik dan dipasangkan dengan topi.
Alas kaki berwarna hitam ini akan masuk dengan gaya apapun yang kalian gunakan. Karena warna hitam ini mendukung keadaan fashion yang kalian pakai. Pakaian yang kalian gunakan sesuaikan dengan sepatu yang kalian pakai. Karna sepatu kegunaannya berbeda-beda , contoh saja ada sepatu yang khusus untuk datang ke kantor yaitu pantofel ada sneaker khusus untuk jogging dll. Jadi kalian harus mengerti kegunaan sepatu untuk acara dan ketika kalian pakai.
Tambahan aksesoris disini maksudnya jika kamu seorang wanita yang mengenakan gaun pakaian bisa kalian tambah dengan aksesoris yang menarik seperti kalung atau anting bisa juga menggunakan scarf yang diikat di leher untuk menghiasi tubuh anda pilihlah sesuai dengan warna yang kalian padukan. Bagi wanita juga bisa menggunakan tas untuk menambah daya tarik tersendiri. Warna sesuaikan dengan pakaian yang anda pakai. Jika lelaki gunakan kalung emas hal itu akan menambah daya tarik tersendiri bagi orang-orang sekitar anda.
Cara Berpenampilan Serba Hitam Yang Selanjutnya adalah Jika kamu ingin terlihat menarik dan terlihat sederhana namun elegan anda harus sesuaikan keadaan pakaian kalian. Jika kalian tidak menggunakan kerudung bagi para wanita kalian bisa biarkan rambutmu terurai dengan hiasan make up sederhana dan tetap gunakan aksesoris yang menarik. Jika kalian wanita menggunakan hijab bisa menggunakan make up yang menarik dan padukan lipstik untuk menarik perhatian. Jika para lelaki kalian bisa menggunakan minyak rambut dan sisirlah agar rambut anda terlihat rapi dan klimis. Jika gondrong bisa kalian kuncir atau belah tengah untuk menyesuaikan keadaan acara yang kalian kunjungi, jangan lupa memakai minyak wangi agar kalian harum dan elegan.